Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu

Kalau di dalam Artikel Daftar Hari dan Pasaran Awal Bulan Masehi di sana ditampilkan Tabel Hari dan Pasaran Awal Bulan Penanggalan Masehi, maka pada kesempatan kali ini,  Anda akan melihat Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu.

Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu

Neptu Jawa (sebagian orang menyebutnya), yaitu Pasaran Hari yang berjumlah 5 macam;
1. Legi
2. Pahing
3. Pon
4. Wage
5. Wage

Nama 5 macam pasaran ini terus menerus silih berganti berputar mengisi hari-hari dalam Penanggalan Masehi dan Hijriyah.

Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu

Kalender Hijriyah

Bulan
Jumlah
Hari
Total
Muharram
30
-
Shafar
29
59
Rabi'ul Awal
30
89
Rabi'uts Tsani
29
118
Jumadil Ula
30
148
Jumadil Akhirah
29
177
Rajab
30
207
Sya'ban
29
236
Ramadhan
30
266
Syawal
29
295
Dzul-qa'dah
30
325
Dzul-hijjah
29 | 30
354 | 355

Dimana dalam 30 tahun Kalender Hijriyah, terdapat 11 tahun Kabisat dan 19 tahun Basithah.

Tabel Kode Hari dan Pasaran

Dan di bawah ini adalah tabel kode Hari dan Pasaran ;
Hari
Ahad
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jum'at
Sabtu
Legi
35
153010
25
05
20
Pahing
21
01
16
31
11
26
06
Pon
07
22
02
17
32
12
27
Wage
28
08
23
03
18
33
13
Kliwon
14
29
09
24
04
19
34

Jadwal Hari dan Pasaran Penanggalan Hijriyah

Sebelumnya perlu diingatkan bahwa penetapan Awal Bulan dalam penanggalan Hijriyah berdasarkan Rukyatu Al-Hilal (lihat Artikel Cara Hisab Awal Bulan Qamariyah di Indonesia), sementara jadwal Neptu ini berdasarkan Hisab Urfi (lihat Artikel Panduan  Hisab Awal Bulan Hijriyah Methode Fathu Ar-Rauf Al-Mannan), sehingga tidak menutup kemungkinan ditemukan adanya selisih satu hari pada Awal bulan tertentu.

Mengenai pengertian Hisab Urfi dan macam Hisab lainnya, silahkan pelajari Macam-macam Hisab.

Dan berikut Jadwal Hari dan Pasaran yang menunjukkan Awal Bulan Kalender Hijriyah, dimana Tabel Neptu Jawa di bawah ini juga bisa dikatakan sebagai miniatur Kalender Islam atau Kalender Jawa ;
Tahun/
Bulan
Muh
Sha
RAw
RTs
JUL
JAk
Raj
Sya'
Ram
Sya
DQa
DHi
1441
28
013025203530
25
19
14
08
03
1442
32
262115100434
29
23
18
13
07
1443
02
31
26
20
15
09
03
33
27
22
17
11
1444
06
35
30
25
19
14
08
02
32
26
21
15
1445
10
05
34
29
24
18
13
07
02
31
25
20
1446
14
09
03
33
28
22
17
12
06
01
29
24
1447
19
13
07
02
32
26
21
16
11
05
35
29
1448
23
18
12
06
01
30
25
20
01
10
04
34
1449
28
22
17
11
05
35
29
24
19
14
08
03
1450
33
27
21
16
10
04
34
28
23
18
12
07
1451
02
31
26
20
15
09
03
33
27
22
16
11
1452
06
35
30
25
19
14
08
03
32
26
21
15
1453
10
04
34
29
23
18
13
07
02
31
25
20
1454
14
09
03
33
27
22
17
11
06
01
30
25
1455
19
13
08
02
32
26
21
15
10
05
35
29
1456
24
18
12
07
01
30
25
20
14
09
04
34
1457
28
23
17
11
06
35
29
24
18
13
08
03
1458
32
27
22
16
10
05
34
28
23
17
12
07
1459
02
31
26
20
15
09
04
33
27
22
16
11
1460
05
35
30
25
19
14
08
03
32
26
21
15
1461
10
04
34
29
24
18
12
07
02
31
25
20
1462
14
09
03
33
27
22
17
11
06
35
30
25
1463
19
13
08
02
32
26
21
15
10
05
34
29
1464
24
18
13
07
01
31
25
19
14
09
03
33
1465
28
22
17
12
06
35
30
24
18
13
07
02
1466
32
28
21
16
11
05
34
29
23
17
12
06
1467
01
31
25
20
15
29
04
18
28
22
16
11
1468
05
35
29
24
19
14
08
03
32
27
21
15
1469
10
04
34
28
23
18
12
07
02
31
26
20
1470
14
09
03
33
27
22
16
11
06
35
30
24
1471
19
13
08
02
32
26
21
15
10
04
34
29
1472
23
18
12
07
01
31
25
20
14
09
03
33
1473
27
22
17
11
06
35
30
24
19
13
07
02
1474
31
26
21
16
10
05
34
29
23
18
12
06
1475
01
30
25
20
14
09
04
33
28
22
17
11
1476
01
35
29
24
18
13
08
03
32
27
21
16
1477
10
04
34
28
23
17
12
07
01
31
26
20
1478
15
09
03
33
27
22
16
11
05
35
30
24
1479
19
13
08
02
32
26
21
15
10
04
34
29
1480
23
18
12
07
01
31
25
20
14
09
03
33
1481
27
22
16
11
06
35
30
24
19
13
08
02
1482
31
26
20
06
10
05
34
29
23
18
12
07
1483
01
30
25
19
14
09
03
33
28
22
17
11
1484
06
35
29
24
18
13
07
02
32
27
21
16
1485
10
05
34
28
23
17
12
06
01
31
25
20
1486
15
09
04
33
27
22
16
10
05
35
29
24
1487
19
14
08
03
32
26
21
15
09
04
34
28
1488
23
18
12
07
01
31
25
20
14
09
03
33
1489
27
22
16
11
06
35
30
24
19
13
08
02
1490
32
26
20
15
10
04
34
29
23
18
12
07


Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu

Keterangan ;

  • Muh = Muharram
  • Sha   = Shafar
  • RAw = Rabi'ul Awal
  • RTs   = Rabi'uts Tsani
  • JUL   = Jumadil Ula
  • JAk   = Jumadil Akhirah
  • Raj    = Rajab
  • Sya'   = Sya'ban
  • Ram  = Ramadhan
  • Sya    = Syawal
  • DQa   = Dzul-Qa'dah
  • DHi    = Dzul-Hijjah
Dapat dicontohkan disini Misalnya Kode 30 berarti Selasa Legi.

Untuk mengetahui cara menghitung Jumlah Hari Kalender Hijriyah (Hijriyah Day), silahkan kunjungi Artikel Jumlah Hari Pada Penanggalan Hijriyah.

Demikian sekiranya artikel Tabel Penanggalan Islam Jawa dan Neptu yang dapat kami publikasikan, mudah-mudahan dapat bermanfaat.
Open Comments